Selasa, 28 Februari 2012

Evolusi Pokemon Dengan Barter



Selain berevolusi dengan level-up dan bantuan batu, ada juga Pokemon tertentu yang hanya bisa berevolusi dengan cara barter (trade). Beberapa Pokemon hanya akan berevolusi dengan cara ini sambil ada Pokemon yang membawa item khusus untuk berevolusi.

Barter (dalam game disebut trade) adalah transaksi penukaran pokemon antar trainer. Barter bisa dilakukan dengan menghubungkan dua buah player (Gameboy, GBA, NDS) dengan player yang sama. Sebelumnya, kedua trainer yang akan melakukan barter dalam game pergi ke lantai atas Pokemon Center. Di lantai atas akan dijelaskan oleh operator bagaimana caranya melakukan barter. (Bila memainkan game dengan emulator, anda bisa mencoba VBA Link)

Selain barter dengan saling menghubungkan player, trainer juga dapat melakukan barter dengan trainer lain yang ada dalam game. Keuntungan melakukan barter selain dapat membuat Pokemon tertentu berevolusi, juga dapat membuat Pokemon yang didapatkan melalui barter memiliki tingkat penambahan Experince yang lebih tinggi dari Pokemon yang tidak melalui proses barter sehingga akan lebih cepat naik level. Selain itu, setiap trainer diharuskan melakukan barter apabila trainer tersebut berniat melengkapi koleksi data dalam pokedex karena ada pokemon tertentu yang tidak tersedia dalam semua versi dan bila ingin mendapatkannya harus melalui barter.

Berikut daftar Pokemon yang hanya dapat berevolusi hanya dengan barter:

Dari Generasi I

 Dari Generasi II

 Dari  Generasi III


Dari  Generasi IV

Tidak ada komentar:

Posting Komentar